Daerah tersebut dikenal sebagai sentra budidaya ikan gurame serta penghasil kerajinan tikar mendong. Sayangnya, kegiatan produksi kini tersisa sebagian kecil karena kesulitan air.
Salya berharap, normalisasi irigasi bisa menghidupkan kembali potensi lokal serta memperkuat ketahanan pangan.
“Mudah-mudahan normalisasi ini membangkitkan kembali potensi wilayah, sejalan dengan program Presiden dan Gubernur Jawa Barat,” pungkasnya
Tentunya kami berterima kasih kepada BBWS Citanduy, Pemerintah Pusat, Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kota dan pihak terkait yang sudah melakukan kegiatan Normalisasi ini.



Comment