News
Home » Berita » Dharma Wanita Persatuan Kota Tasikmalaya Peringati HUT ke-26, Perkuat Peran Perempuan Menuju Indonesia Emas 2045

Dharma Wanita Persatuan Kota Tasikmalaya Peringati HUT ke-26, Perkuat Peran Perempuan Menuju Indonesia Emas 2045

Mengusung tema “Peran Strategis Dharma Wanita Persatuan dalam Pendidikan Anak Bangsa untuk Indonesia Emas 2045”. Eris menekankan komitmen DWP dalam memperkuat kapasitas perempuan di berbagai sektor, mulai dari pendidikan, kesehatan, ekonomi keluarga, hingga sosial budaya.

“Kami fokus pada pemberdayaan keluarga dan peningkatan kualitas perempuan agar mampu berkontribusi nyata dalam pembangunan daerah yang berkelanjutan.” kata Eris didampingi Sekda Kota Tasikmalaya Asep Goparulloh.

Eris menambahkan, penguatan organisasi dan peningkatan kapasitas anggota DWP menjadi kunci agar peran perempuan tidak hanya sebatas pendampingan. Tetapi berkembang sebagai aktor pembangunan yang aktif, mandiri, dan berdampak bagi masyarakat Kota Tasikmalaya.

Kegiatan Peringatan ini dihadiri juga Rani Permayani Penasehat DWP didampingi Wakil Wali Kota Tasikmalaya Diky Chandra.

Dari Jalanan ke Tempat Makan: Program MBG Sentuh Anak Jalanan di Sudut Kota Tasikmalaya

Pages: 1 2

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: Content is protected !!