News
Home » Berita » Aksi Kemanusiaan AMM Kota Tasikmalaya: Galang Donasi untuk korban Aceh,Sumatera dan Layanan Kesehatan Gratis

Aksi Kemanusiaan AMM Kota Tasikmalaya: Galang Donasi untuk korban Aceh,Sumatera dan Layanan Kesehatan Gratis

“Alhamdulillah, di hari kedua ini antusias masyarakat masih sangat tinggi. Kami ingin hadir tidak hanya menggalang donasi, tetapi juga memberikan manfaat langsung melalui layanan kesehatan,” ujarnya.

Kegiatan ini juga mendapat dukungan dari Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Mangkubumi yang turut menghadirkan ambulans. Sebagai bagian dari fasilitas pendukung pelayanan kesehatan kepada masyarakat.

Seluruh donasi yang terkumpul akan disalurkan melalui LAZISMU. Agar pendistribusiannya tepat sasaran dan dapat membantu saudara-saudara kita yang terdampak bencana alam di Sumatra dan Aceh.

Melalui kegiatan ini, AMM Kota Tasikmalaya berharap semangat kepedulian sosial, solidaritas. Dan nilai-nilai kemanusiaan terus tumbuh di tengah masyarakat, khususnya di kalangan generasi muda Muhammadiyah, sebagai wujud nyata dakwah sosial yang berkemajuan.(***)

Audiensi PMII Evaluasi Kinerja Wali Kota Tasikmalaya Setahun Gagal, Mahasiswa Tunggu Tanpa Kepastian

Pages: 1 2

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: Content is protected !!